| Nama Variabel | Riwayat Penghargaan |
| Alias | Riwayat_penghargaan |
| Konsep | Berisikan informasi riwayat penghargaan, tanda jasa, atau tanda kehormatan berdasarkan penilaian kontirbusi balas jasa pemerintah yang diberikan langsung kepada PNS
|
| Definisi | Tanda Jasa adalah penghargaan negara yang diberikan Presiden kepada seseorang yang berjasa dan berprestasi luar biasa dalarn mengembangkan dan memajukan suatu bidang tertentu yarlg bermanfaat besar bagi bangsa dan negara. Tanda Kehormatan adalah penghargaan negara yang diberikan Presiden kepada seseorang, kesatuan, institusi pemerintah, atau organisasi atas darmabakti dan kesetiaan yang luar biasa terhadap bangsa dan negara. |
| Referensi Pemilihan | - |
| Referensi Waktu | 2021 |
| Ukuran | - |
| Satuan | - |
| Tipe Data | string |
| Klasifikasi Isian | -. -
|
| Aturan Validasi | Sudah terisi dan sudah mengunggah dokumen pendukung;
|
| Kalimat Pertanyaan | apa saja penghargaan/tanda jasa yang dimiliki? |
| Apakah variabel dapat diakses umum | Tidak |
| Kegiatan Statistik | Pemukhtahiran Data Mandiri ASN di Kabupaten Sintang tahun 2021 2021 |
|---|