Nama Indikator | Persentase Ormas/LSM berdasarkan Bidang Kegiatan |
Konsep | Ormas/LSM Berdasarkan bidang kegiatan
|
Definisi | Persentase Ormas yang terdaftar di Bakesbangpol berdasarkan bidang kegiatan yang dilaksanakan |
Interpretasi | Persentase bidang kegiatan ormas menunjukan bahwa Ormas/LSM di Kabupaten Cilacap didominasi oleh ormas yang melaksanakan kegiatan berdssarkan bidang kegiatan tertentu |
Metode Perhitungan | Jumlah Ormas terdaftar yang melaksanakan Kegiatan (X) dibagi Total Ormas yang terdaftar (n) dikali 100% |
Rumus | $\frac{x}{n}\times100\%$ |
Ukuran | Persentase |
Satuan | Persen |
Variabel Disaggregasi/ Klasifikasi Penyajian | Persentase Ormas/LSM yang terdaftar di Bakesbangpol berdasarkan bidang kegiatan
|
Apakah Indikator Komposit | Tidak |
Indikator Pembangun | - |
Variabel Pembangun | Persentase Ormas yang terdaftar di Bakesbangpol berdasarkan bidang kegiatan yang dilaksanakan
|
Level Estimasi | Kabupaten |
Apakah indikator dapat diakses umum | Ya |
Kegiatan Statistik | Kompilasi Data Ormas/LSM Kabupaten Cilacap 2023 |
---|