Detail Metadata Kegiatan Statistik
Kompilasi Data Profil Kecamatan di Kabupaten Mamuju 2024
Informasi Umum
Judul KegiatanKompilasi Data Profil Kecamatan di Kabupaten Mamuju
Tahun Kegiatan
2024
Cara Pengumpulan Data
Kompilasi Produk Administrasi
Sektor Kegiatan
Sektor Publik Perpajakan dan Regulasi Pasar
Jenis Kegiatan Statistik
Statistik Sektoral
Identitas Rekomendasi
-
Penyelenggara
Instansi PenyelenggaraBagian Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Mamuju
Alamat Lengkap Instansi Penyelenggara
Jl. Soekarno Hatta No. 1, Kelurahan Binanga, Kecamatan Mamuju, Kabupaten Mamuju
| Telepon: | 085242101102 |
| Faksimile: | - |
| Email: | bagianpemerintahan99mamuju@gmail.com |
Penanggung Jawab
Unit Eselon Penanggung Jawab| Eselon 1: | Dr. H. SUAIB, S.Sos. M.M. |
| Eselon 2: | Alexander Patola |
Penanggung Jawab Teknis
| Nama: | Kheirun Nasrullah Farid |
| Jabatan: | Kepala Bagian Pemerintahan |
| Alamat: | Jl. Soekarno Hatta No. 1, Kelurahan Binanga, Kecamatan Mamuju, Kabupaten Mamuju |
| Telepon: | 085242101102 |
| Faksimile: | - |
| Email: | bagianpemerintahan99mamuju@gmail.com |
Perencanaan dan Persiapan
Latar Belakang KegiatanProses monitoring dan evaluasi pembangunan daerah membutuhkan input informasi dari sumber data wilayah administrasi terendah. Kecamatan sebagai pengampu Desa dan kelurahan perlu membuat ringkasan progress kegiatan yang dilakukan pada wilayah administrasi dibawahnya. setiap tahun pemerintah daerah perlu memberikan gambaran informsai tersebut kepada publik dan menggunakannya sebagai bahan perencanaan pembangunan di tahun-tahun berikutnya. untuk itu pemerintah daerah perlu melakukan pengumpulan informasi terkait kewilayahan tingkat kecamatan.
Tujuan Kegiatan
Mendapatkan informasi mengenai kewilayahan tingkat kecamatan di kabupaten Mamuju. Mendapatkan informasi untuk monitoring dan evaluasi pembangunan daerah dari sumber yang dapat dipertanggungjawabkan.
Rencana Jadwal Kegiatan
Perencanaan Kegiatan
2024-01-01 s.d. 2024-01-15
Desain
2024-01-01 s.d. 2024-01-15
Pengumpulan Data
2024-01-16 s.d. 2024-06-01
Pengolahan Data
2024-06-01 s.d. 2024-06-30
Analisis
2024-07-01 s.d. 2024-07-15
Diseminasi Hasil
2024-07-16 s.d. 2024-07-16
Evaluasi
2024-07-16 s.d. 2024-07-16
Variabel (Karakteristik) yang Dikumpulkan
| Nama Variabel | Konsep | Definisi | Referensi Waktu |
|---|---|---|---|
| Penduduk | Penduduk | Setiap orang baik warga negara Indonesia maupun warga negara asing yang bertempat tinggal di wilayah di Negara RI dan telah memenuhi ketentuan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku.PNS, Kontrak | Tahun n-1 |
| Geografi | Luas Wilayah dan iklim | luas wilayah Kabupaten mamuju menurut kecamatan | Tahun n-1 |
| Pemerintahan | pemerintahan | Wilayah administratif dan keuangan pemerintah di wilayah kecamatan | Tahun n-1 |
Desain Kegiatan
Kegiatan ini dilakukanBERULANG
Frekuensi Penyelenggaraan
SEMESTERAN
Tipe Pengumpulan Data
CROSS_SECTIONAL
Cakupan Wilayah Pengumpulan Data
SEBAGIAN_WILAYAH_INDONESIA
Wilayah Kegiatan
| Provinsi | Kabupaten/Kota |
|---|---|
| SULAWESI BARAT | MAMUJU |
Lainnya : Kompilasi data dari laporan daerah
Sarana Pengumpulan Data
PAPI
Unit Pengumpulan Data
Lainnya : Kantor kecamatan
Pengumpulan Data
Apakah Melakukan Uji Coba (Pilot Survey)Tidak
Metode Pemeriksaan Kualitas Pengumpulan Data
Supervisi
Apakah Melakukan Penyesuaian Nonrespon
Tidak
Petugas Pengumpulan Data
Staf instansi penyelenggara
Persyaratan Pendidikan Terendah Petugas Pengumpulan Data
Diploma IV/S1/S2/S3
Jumlah Petugas
Supervisor/penyelia/pengawas: 1
Pengumpul data/enumerator: 11
Apakah Melakukan Pelatihan Petugas
Tidak
Pengolahan dan Analisis
Tahapan Pengolahan DataData Entry, Validasi
Metode Analisis
DESKRIPTIF
Unit Analisis
Rumah Tangga, Lainnya : Kecamatan
Tingkat Penyajian Hasil Analisis
Lainnya : Kecamatan
Diseminasi Hasil
Produk Kegiatan yang Tersedia untuk UmumTercetak (hardcopy): Ya
Digital (softcopy): Ya
Data Mikro: Tidak
Rencana Rilis Produk Kegiatan
Tercetak (hardcopy): 2024-07-30;
Digital (softcopy): 2024-07-31;
Data Mikro: -
Variabel Kegiatan
-
Warga Negara Indonesia dan Orang Asing yang bertempat tinggal di Indonesia.
-
luas areal yang mendapatkan irigasi
-
Kondisi
-
informasi mengenai lokasi saluran irigasi
Indikator Kegiatan
-
Persentase kepatuhan pelaporan data kecamatan adalah proporsi jumlah kecamatan yang melaporkan data tepat waktu dibandingkan dengan total kecamatan yang ada