Detail Metadata Kegiatan Statistik
Survey Indek Kepuasan Masyarakat Pelayanan Administrasi Keuangan Sekretariat Daerah 2023
Informasi Umum
Judul KegiatanSurvey Indek Kepuasan Masyarakat Pelayanan Administrasi Keuangan Sekretariat Daerah
Tahun Kegiatan
2023
Cara Pengumpulan Data
Survei
Sektor Kegiatan
Sektor Publik Perpajakan dan Regulasi Pasar
Jenis Kegiatan Statistik
Statistik Sektoral
Identitas Rekomendasi
V-22.1300.005
Penyelenggara
Instansi PenyelenggaraBiro Umum Sekretariat Daerah Provinsi Sumatera Barat
Alamat Lengkap Instansi Penyelenggara
Jl. Jend. Sudirman No. 51 Padang
| Telepon: | (0751) 31401 – 31402 – 34425 |
| Faksimile: | (0751) 34671 |
| Email: | biroumum.sumbarprov@gmail.com |
Penanggung Jawab
Unit Eselon Penanggung Jawab| Eselon 1: | Sekretaris Daerah |
| Eselon 2: | Kepala Biro Umum |
Penanggung Jawab Teknis
| Nama: | Kusuma Dewi, S.STP, M.I.Kom |
| Jabatan: | Kepala Bagian Tata Usaha |
| Alamat: | Jln. Jend. Sudirman No. 51 Padang |
| Telepon: | 075131401 |
| Faksimile: | 075134671 |
| Email: | biroumum.sumbarprov@gmail.com |
Perencanaan dan Persiapan
Latar Belakang KegiatanSalah Satu Sasaran Strategis Biro Umum Adalah Meningkatnya Kepuasan Stakeholders Di Bidang Pelayanan Administrasi Keuangan Setda. Kita Tentu Paham Dengan Tingginya Kepuasan Stakeholders Di Bidang Pelayanan Administrasi Keuangan Setda Secara Tidak Langsung Akan Meningkatkan kinerja dari Bagian Administrasi Keuangan Setda. Pengukuran Tersebut Dilakukan Juga Bermanfaat Mengukur Kinerja Tahun Sebelumnya Agar Menjadi Fokus Perbaikan Ditahun Berikutnya. Perbaikan Berkelanjutan Akan Membuat Biro Umum Semakin Handal Dalam Melayani Pimpinan.
Tujuan Kegiatan
1. Mendukung Ketersediaan Data dan Informasi Terkait Tingkat Kepuasan Stakeholders di Bidang Pelayanan Administrasi Keuangan Setda 2. Mempermudah Biro Umum dalam Mengidentifikasi Kekurangan dalam Pelaksanaan Pelayanan
Rencana Jadwal Kegiatan
Perencanaan Kegiatan
2023-01-03 s.d. 2023-01-31
Desain
2023-02-11 s.d. 2023-02-11
Pengumpulan Data
2023-04-11 s.d. 2023-12-10
Pengolahan Data
2023-12-12 s.d. 2024-01-13
Analisis
2024-01-16 s.d. 2024-01-20
Diseminasi Hasil
2024-01-20 s.d. 2024-01-31
Evaluasi
2024-02-01 s.d. 2024-02-01
Variabel (Karakteristik) yang Dikumpulkan
| Nama Variabel | Konsep | Definisi | Referensi Waktu |
|---|---|---|---|
| Kesesuaian persyaratan pelayanan dengan jenis pelayanan | Kesesuaian persyaratan pelayanan dengan jenis layanan dikelompokkan menjadi tidak sesuai, kurang sesuai, sesuai dan tidak sesuai | Kesesuaian persyaratan pelayanan dengan jenis layanan dikelompokkan menjadi tidak sesuai, kurang sesuai, sesuai dan tidak sesuai | 12 Bulan |
| Kemudahan prosedur pelayanan | Tingkat kemudahan pelayanan yang diterima | Tingkat kemudahan pelayanan yang diterima | 12 Bulan |
| Kecapatan waktu pelayanan | Tingkat kecepatan pelayanan yang diterima | Tingkat kecepatan pelayanan yang diterima | 12 Bulan |
| Biaya / tarif layanan | Biaya pelayanan | Biaya pelayanan | 12 Bulan |
| Kompetensi petugas | Tingkat kompetensi petugas pelayanan | Tingkat kompetensi petugas pelayanan | 12 Bulan |
| Prilaku petugas | Prilaku petugas pelayanan | Prilaku petugas pelayanan | 12 Bulan |
| Kualitas sarana dan prasarana | Tingkat kualitas sarana dan prasarana | Tingkat kualitas sarana dan prasarana | 12 Bulan |
Desain Kegiatan
Kegiatan ini dilakukanBERULANG
Frekuensi Penyelenggaraan
TAHUNAN
Tipe Pengumpulan Data
CROSS_SECTIONAL
Cakupan Wilayah Pengumpulan Data
SEBAGIAN_WILAYAH_INDONESIA
Wilayah Kegiatan
| Provinsi | Kabupaten/Kota |
|---|---|
| SUMATERA BARAT | KOTA PADANG |
Mengisi Kuesioner Sendiri
Sarana Pengumpulan Data
PAPI
Unit Pengumpulan Data
Individu
Desain Sampel
Jenis Rancangan SampelSINGLE_STAGE_ATAU_PHASE
Metode Pemilihan Sampel Tahap Terakhir
SAMPEL_NONPROBABILITAS
Metode yang Digunakan
PURPOSIVE_SAMPLING
Unit Sampel
Biro Umum
Unit Observasi
Staf Pengelola Keuangan di Lingkungan Sekretariat Daerah
Pengumpulan Data
Apakah Melakukan Uji Coba (Pilot Survey)Tidak
Metode Pemeriksaan Kualitas Pengumpulan Data
Supervisi, Lainnya : Memeriksa kelengkapan isian kuesioner
Apakah Melakukan Penyesuaian Nonrespon
Tidak
Petugas Pengumpulan Data
Staf instansi penyelenggara
Persyaratan Pendidikan Terendah Petugas Pengumpulan Data
SMA/SMK
Jumlah Petugas
Supervisor/penyelia/pengawas: 1
Pengumpul data/enumerator: 6
Apakah Melakukan Pelatihan Petugas
Tidak
Pengolahan dan Analisis
Tahapan Pengolahan DataEditing, Coding, Data Entry, Validasi
Metode Analisis
DESKRIPTIF
Unit Analisis
Individu
Tingkat Penyajian Hasil Analisis
Provinsi
Diseminasi Hasil
Produk Kegiatan yang Tersedia untuk UmumTercetak (hardcopy): Ya
Digital (softcopy): Ya
Data Mikro: Tidak
Rencana Rilis Produk Kegiatan
Tercetak (hardcopy): 2024-01-31;
Digital (softcopy): 2024-01-31;
Data Mikro: -
Variabel Kegiatan
-
kesesuain persyaratan dengan jenis pelayanan dikelompokkan menjadi tidak sesuai, kurang sesuai, sesuai, dan tidak sesuai
-
Tingkat Kompetensi petugas pelayanan
-
Tingkat kualitas sarana dan prasarana
-
Prilaku petugas pelayanan
-
Biaya pelayanan
Indikator Kegiatan
-
Digunakan untuk mengukur pelayanan Administrasi Keuangan Setda dengan rumusan berpedoman pada Permenpan No. 14 Tahun 2017 tentang Pedoman Penyusunan Survey Kepuasan Masyarakat Unit Penyelenggara Pelayanan Publik