Detail Metadata Kegiatan Statistik
Kompilasi Data Fasilitasi Pembentukan Produk Hukum dan Fasilitasi Bantuan Hukum Sumatera Barat 2023
Informasi Umum
Judul KegiatanKompilasi Data Fasilitasi Pembentukan Produk Hukum dan Fasilitasi Bantuan Hukum Sumatera Barat
Tahun Kegiatan
2023
Cara Pengumpulan Data
Kompilasi Produk Administrasi
Sektor Kegiatan
Produktivitas
Jenis Kegiatan Statistik
Statistik Sektoral
Identitas Rekomendasi
K-22.1300.009
Penyelenggara
Instansi PenyelenggaraBIRO HUKUM SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI SUMATERA BARAT
Alamat Lengkap Instansi Penyelenggara
Jl. Sudirman No. 51 Padang
| Telepon: | 08116920249 |
| Faksimile: | - |
| Email: | surat.rokum@gmail.com |
Penanggung Jawab
Unit Eselon Penanggung Jawab| Eselon 1: | Sekretaris Daerah Provinsi Sumatera Barat |
| Eselon 2: | Kepala Biro Hukum |
Penanggung Jawab Teknis
| Nama: | M. Rezha Fahlevie, SH, MH |
| Jabatan: | Kepala Bagian Bantuan Hukum |
| Alamat: | Jl. Jendral Sudirman, No. 51 |
| Telepon: | 0751-31458 |
| Faksimile: | 0751-31458 |
| Email: | biro.hukum@sumbarprov.go.id |
Perencanaan dan Persiapan
Latar Belakang Kegiatan1. Tahapan Program Pembentukan Produk Hukum Daerah Yang Belum Terdokumentasi Dengan Baik Mengakibatkan Proses/alur Fasilitasi Pembentukan Produk Hukum Daerah Belum Terkontrol Dengan Baik, Sehingga Diperlukan Tools Pendukung Yang Menunjang Kelancaran Pelaksanaan Kegiatan 2. Tahapan fasilitasi bantuan hukum yang memerlukan tertib administrasi inventarisasi data yang lebih baik lagi terhadap gugatan perkara dan bantuan advokasi hukum yang diajukan ke Biro Hukum
Tujuan Kegiatan
1. Untuk mengetahui jumlah capaian target (output),dan persentase fasilitasi penyusunan peraturan perundang-undangan/pembentukan produk hukum daerah provinsi dan kab/kota sampai ditetapkan dan diundangkannya produk hukum daerah tersebut. 2. Untuk mengetahui jumlah pencapaian target (output) ,dan persentase fasilitasi bantuan hukum, berupa penanganan perkara pemerintah daerah di pengadilan, serta bantuan advokasi terhadap masyarakat miskin yang berperkara di pengadilan.
Rencana Jadwal Kegiatan
Perencanaan Kegiatan
2022-11-01 s.d. 2022-11-30
Desain
2022-12-01 s.d. 2022-12-30
Pengumpulan Data
2023-01-02 s.d. 2023-12-29
Pengolahan Data
2023-01-02 s.d. 2023-12-29
Analisis
2023-01-02 s.d. 2023-12-29
Diseminasi Hasil
2023-06-01 s.d. 2023-12-29
Evaluasi
2024-01-02 s.d. 2024-01-31
Variabel (Karakteristik) yang Dikumpulkan
| Nama Variabel | Konsep | Definisi | Referensi Waktu |
|---|---|---|---|
| Jumlah rancangan produk hukum daerah yang difasilitasi pembentukannya | Pengumpulan Rancangan /Draft Produk Hukum Daerah Provinsi dan Kabupaten/Kota | Jumlah rancangan produk hukum daerah provinsi dan kab/kota yang dapat dihimpun dalam satu tahun | selama tahun 2023 |
| Jumlah target rancangan produk hukum daerah yang akan difasilitasi pembentukannya | Penetapan Rancangan Produk Hukum Daerah Provinsi dan Kabupaten/Kota sebagai data yang ditargetkan bedasarkan data prolegda/propemperda | Jumlah rancangan produk hukum daerah provinsi dan kab/kota yang telah dihimpun dan ditetapkan sebagai target dalam satu tahun. | selama tahun 2023 |
| Jumlah Target perkara yang akan difasilitasi | Penetapan perkara/gugatan ke Pemda yang telah diinventarisasi berdasarkan data tahun sebelumnya dan tahun berjalan | Jumlah perkara yang telah dihimpun dan ditetapkan sebagai target dalam satu tahun. | selama tahun 2023 |
| Jumah perkara yang diselesaikan | Data perkara/gugatan ke Pemda yang telah ditindaklanjuti | Jumlah perkara yang dapat ditindaklanjuti oleh Biro Hukum dalam satu tahun | selama tahun 2023 |
Desain Kegiatan
Kegiatan ini dilakukanBERULANG
Frekuensi Penyelenggaraan
TRIWULANAN
Tipe Pengumpulan Data
LONGITUDINAL_PANEL
Cakupan Wilayah Pengumpulan Data
SEBAGIAN_WILAYAH_INDONESIA
Wilayah Kegiatan
| Provinsi | Kabupaten/Kota |
|---|---|
| SUMATERA BARAT | KEPULAUAN MENTAWAI |
| SUMATERA BARAT | PESISIR SELATAN |
| SUMATERA BARAT | SOLOK |
| SUMATERA BARAT | SIJUNJUNG |
| SUMATERA BARAT | TANAH DATAR |
| SUMATERA BARAT | PADANG PARIAMAN |
| SUMATERA BARAT | AGAM |
| SUMATERA BARAT | LIMA PULUH KOTA |
| SUMATERA BARAT | PASAMAN |
| SUMATERA BARAT | SOLOK SELATAN |
| SUMATERA BARAT | DHARMASRAYA |
| SUMATERA BARAT | PASAMAN BARAT |
| SUMATERA BARAT | KOTA PADANG |
| SUMATERA BARAT | KOTA SOLOK |
| SUMATERA BARAT | KOTA SAWAH LUNTO |
| SUMATERA BARAT | KOTA PADANG PANJANG |
| SUMATERA BARAT | KOTA BUKITTINGGI |
| SUMATERA BARAT | KOTA PAYAKUMBUH |
| SUMATERA BARAT | KOTA PARIAMAN |
Pengumpulan data sekunder
Sarana Pengumpulan Data
Lainnya : Data Rekapitulasi Pelaksanaan Fasilitasi Perundang-undangan dan Bantuan Hukum
Unit Pengumpulan Data
Lainnya : OPD
Pengumpulan Data
Apakah Melakukan Uji Coba (Pilot Survey)Tidak
Metode Pemeriksaan Kualitas Pengumpulan Data
Lainnya : Pencatatan Manual
Apakah Melakukan Penyesuaian Nonrespon
Tidak
Petugas Pengumpulan Data
Mitra/tenaga kontrak
Persyaratan Pendidikan Terendah Petugas Pengumpulan Data
Diploma I/II/III
Jumlah Petugas
Supervisor/penyelia/pengawas: 4
Pengumpul data/enumerator: 4
Apakah Melakukan Pelatihan Petugas
Tidak
Pengolahan dan Analisis
Tahapan Pengolahan DataValidasi
Metode Analisis
DESKRIPTIF
Unit Analisis
Lainnya : OPD Provinsi dan Bagian Hukum Kab/Kota
Tingkat Penyajian Hasil Analisis
Provinsi
Diseminasi Hasil
Produk Kegiatan yang Tersedia untuk UmumTercetak (hardcopy): Ya
Digital (softcopy): Ya
Data Mikro: Tidak
Rencana Rilis Produk Kegiatan
Tercetak (hardcopy): 2024-02-01;
Digital (softcopy): 2024-02-01;
Data Mikro: -
Variabel Kegiatan
-
Jumah perkara masuk untuk difasilitasi penanganannya sampai diselesaikan
-
Jumlah target rancangan produk hukum daerah yang diusulkan untuk difasilitasi pembentukannya dan telah ditetapkan bersama DPRD dan OPD Pengusul/Pemrakarsa
-
Jumlah rancangan produk hukum daerah yang difasilitasi pembentukannya
-
Jumlah gugatan perkara yang akan difasilitasi penanganannya di pengadilan
Indikator Kegiatan
-
Persentase penanganan perkara yang diselesaikan oleh pemerintah Provinsi
-
Persentase produk hukum yang difasiltasi pembentukannya sampai diundangkan