Nama Indikator | Rasio jumlah tenaga kesehatan terhadap jumlah penduduk kelurahan |
Konsep | jumlah tenaga kesehatan terhadap jumlah penduduk desa/kelurahan
|
Definisi | Jumlah tenaga kesehatan terdiri atas:
1) Dokter umum/spesialis;
2)dokter gigi;
3) bidan;
4) tenaga kesehatan lainnya (perawat, tenagakesehatan masyarakat, tenaga gizi, apoteker/asisten apoteker) dibandingkan dengan jumlah penduduk desa/kelurahan |
Interpretasi | Dari 100 penduduk di desa/kelurahan terdapat X tenaga kesehatan |
Metode Perhitungan | Membagi jumlah tenaga kesehatan dengan jumlah penduduk di suatu desa/kelurahan dengan konstanta (100) |
Rumus | $-$ |
Ukuran | Rasio |
Satuan | - |
Variabel Disaggregasi/ Klasifikasi Penyajian | Desa/Kelurahan, Kecamatan, Kab/Kota
|
Apakah Indikator Komposit | Tidak |
Indikator Pembangun | - |
Variabel Pembangun | Jumlah tenaga kesehatan masyarakat, Jumlah penduduk Jumlah penduduk
|
Level Estimasi | Desa/Kelurahan, Kecamatan, Kab/Kota |
Apakah indikator dapat diakses umum | Ya |
Kegiatan Statistik | Kompilasi Peta Ketahanan Dan Kerentanan Pangan Kota Bukittinggi 2024 |
---|