Nama Indikator | Tingkat keterlibatan masyarakat dalam kegiatan perpustakaan |
Konsep | Jumlah masyarakat yang terlibat dalam kegiatan perpustakaan
|
Definisi | Jumlah masyarakat yang terlibat dalam kegiatan perpustakaan |
Interpretasi | Semakin tinggi jumlah masyarakat yang terlibat semakin baik |
Metode Perhitungan | Jumlah masyarakat yang terlibat dibagi jumlah masyarakat dikali 100% |
Rumus | $\frac{JumlahMasyarakatTerlibat}{JumlahMasyarakat}\cdot100\%$ |
Ukuran | nilai |
Satuan | persen |
Variabel Disaggregasi/ Klasifikasi Penyajian | Tinggi, Sedang, Kurang
|
Apakah Indikator Komposit | Tidak |
Indikator Pembangun | - |
Variabel Pembangun | Jumlah Masyarakat
|
Level Estimasi | Kabupaten |
Apakah indikator dapat diakses umum | Ya |
Kegiatan Statistik | Kompilasi Data Penyusunan Indeks Pembangunan Literasi Masyarakat Kabupaten Mojokerto 2023 |
---|